Informasi Umum

Informasi Jadwal Pendaftaran Yudisium dan Wisuda Program Pascasarjana Fisipol UGM

Salam semangat, Sobat Dikom! Diperuntukkan bagi Sobat Dikom Program Pascasarja, berikut tertulis Jadwal Pendaftaran Yudisium dan Wisuda Program Pascasarjana Periode II Bulan Januari 2023 Semester Gasal TA 2022/2023, dengan rincian: 7–27 Desember 2022 s.d. 12.00 WIB: Unggah file/naskah (tesis/disertasi) secara online melalui laman http://unggah.etd.ugm.ac.id dengan menggunakan email UGM 7–29 Desember 2022 s.d. 12.00 WIB: Pendaftaran Yudisium melalui laman student.simaster.ugm.ac.id s.d. 2 Januari 2023: Pendaftaran Wisuda melalui laman student.simaster.ugm.ac.id 25 Januari 2023: Pelaksanaan Wisuda mengikuti ketentuan universitas Terdapat beberapa keterangan dalam