Beranda / Informasi Umum / Informasi Internship Preparation Series “Communication Skills for Workplace Success”

Informasi Internship Preparation Series “Communication Skills for Workplace Success”

Halo, Sobat Dikom!

Kini, CDC Fisipol UGM bersama dengan Hakka tengah menyelenggarakan Internship Preparation Series bertajuk “Communication Skills for Workplace Success” bersama pembicara Robert Noval, Business Development dan Trainer Hakka Indonesia. Sesi ini akan memberikan pelatihan mengenai komunikasi di lingkungan kerja, baik komunikasi lisan maupun tulisan. 

Acara ini akan dilaksanakan pada:

  • Hari/tanggal: Jumat, 1 September 2023
  • Jam: 13.00–15.00 WIB
  • Lokasi: Zoom 

Sesi pelatihan ini terbuka untuk Mahasiswa UGM dan Umum. Apabila Sobat Dikom tertarik untuk bergabung, sobat dapat mendaftarkan diri melalui tautan pendaftaran ugm.id/InternPrep2023

Salam semangat dan sampai jumpa di sana, Sobat Dikom!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *